Novel
Genre → Sejarah
Ambang Senja
Mulai membaca
Telah selesai
Gratis untuk dibaca
Blurb
Ambang Senja merupakan kisah fiksi yang mengadopsi beberapa alur sejarah, tempat dan tokoh nyata pada masa perjuangan kemerdekaan Indonesia di wilayah Kesultanan Melayu Sumatera Timur.

Irwansyah dan Tengku Farisya saling menyintai, tetapi kisah cinta mereka terhalang oleh kondisi tidak menentu pada masa perjuangan kemerdekaan. Mereka juga berada di pusaran konflik kesalah-pahaman antar golongan.

Bagaimana selanjut kisah cinta Irwansyah dengan Tengku Farisya? Simak kisah fiksi berlatar belakang sejarah, Ambang Senja.
Rating
5
8
0
0
0
0
Total 8
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Done. Akhirnya tamat juga baca di Ambang Senja, lengkap dengan drama gangguan jaringan Kwikku yang kerap membuatku harus login ulang ke akun sendiri. Penulisan yang apik sekali, alur yang manis. Penceritaan yang sangat berkesan. Bahkan aku merasa seperti bukan membaca melainkan menonton. Persis seperti menonton Ipin dan Upin. Meski harus bolak-balik scroll ke atas dan ke bawah untuk lihat footnote, tapi tak mengurangi keasyikan membaca, karena memang aku sangat suka sekali cerita sejarah seperti ini. Paling suka plot twist-nya. Dari awal baca sampai ke tengah hingga menjelang akhir, aku sudah mulai meraba, jangan-jangan masing-masing tokoh nanti akan terkait di bagian akhir, ternyata benar. Aku percaya sekali penulis yang satu ini pandai menjalinkan benang konflik hingga akhir. Jujur saja sempat mencari tahu di Wikipedia tokoh-tokoh pahlawan perjuangan di Langkat, saking penasarannya sama Atuk Irwansyah. Sukses selalu untuk Kang Indra Wibawa.
Ceritanyaa memang fiksi tapi cita rasa reality
v4v4lasahido
memperkaya khasanah saya
rmedia
mengobati kerinduan membaca satra melayu.. yang membuat ketika membaca percakapannya otomatis jadi intonasi melayu ipin upin..
tamanhati
Spectacular research. Booming story effects. Romantic and poignant at the same time.
ahendrawidjaya
Mantap Kak Indra.
lordvanbuumen
Nggak diikutsertakan kompetisi 500jt ya bang? padahal salah satu pemenang kompetisi yang judulnya Tunggu Aku di Batavia juga romance fiksi sejarah. Menurut saya bagus ini novelnya bang. Detail tentang kondisi Sumatra Timur dan konflik sejarahnya dapet vibesnya. Berasa hadir di sana masa itu.
dianalopa
Fiksi sejarah, tulisan yang langka
Disukai
383
Dibaca
10.8k
Tentang Penulis
indra wibawa
Penikmat menulis

IG | indrawibawa.nulis
Youtube | penakopihitam
Bergabung sejak 2020-08-30
Telah diikuti oleh 522 pengguna
Sudah memublikasikan 9 karya
Menulis lebih dari 168,949 kata pada novel
Rekomendasi dari Sejarah
Rekomendasi