Skrip Film
Genre → Drama
My Last 20s
Oleh kvease
Mulai membaca
Berlangsung
Premium
Blurb
Silbi tidak pernah menjalani suatu hubungan selama 29 tahun hidupnya. Tidak jarang orang-orang sekitarnya terutama mamanya menanyakan tentang pasangan yang tidak pernah dimilikinya itu. Walaupun banyak pria yang menginginkannya, belum ada satu pun yang berhasil mendapatkan wanita cantik ini.

Gilang—supervisor desainer termuda di perusahan yang sama dengan Silbi—merupakan salah satu pria itu. Berbeda dengan Silbi yang terlihat dingin, Gilang selalu terlihat bersemangat dan riang. Sudah dua tahun dia mengejar Silbi. Walaupun Gilang pernah menyatakan persaannya dan Silbi menolaknya, Gilang tidak menyerah.
Premis
Maaf, bagian ini tidak diizinkan oleh penulis
Pengenalan Tokoh
Maaf, bagian ini tidak diizinkan oleh penulis
Sinopsis
Maaf, bagian ini tidak diizinkan oleh penulis
Disukai
1
Dibaca
1k
Tentang Penulis
kvease
☁️ IG: kvease_
Bergabung sejak 2020-09-30
Telah diikuti oleh 45 pengguna
Sudah memublikasikan 5 karya
Menulis lebih dari kata
Rekomendasi dari Drama
Rekomendasi