BANG SATE
Drama
Menampilkan sisi terburuk saat marah menerjang itu perlu keberanian. Banyak orang memendam kemarahannya hanya karena takut dinilai tak baik. Jadinya "mendidih" sendiri deh, mau marah ngga bisa mau bahagia pun susah.
Udahlah marah aja kalau itu harus. Seperti langit yang kadang ada petir, ya ngga apa-apa kan cuma sebentar. Diri ini memang tak selalu manis kita harus belajar menerima.
Kalau sampe pengen ngomong kasar tapi tetep ada santun-santunnya, cobain deh bilang BANG SATE. Rasanya tuh kaya balon yang mau meledak tapi kempes tiba-tiba. Lumayanlah anyep-anyep tapi NGGA MENYAKITI.
Suka
Favorit
Bagikan
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (3)
Rekomendasi dari Drama
Novel
DAEGAL
Hesti Ary Windiastuti
Novel
JUANDARA
Piaaa
Flash
Salah Sambung
Sena N. A.
Flash
BANG SATE
Mega Puji Indrawati
Novel
KITA DIPERSATUKAN TUHAN
Asti Pravitasari
Skrip Film
ANTARASA
IPANK PWO
Flash
Bangku Ujian
Sena N. A.
Flash
Persimpangan
Panca Lotus
Flash
Disiplin
Sulistiyo Suparno
Flash
Tiga Menit untuk Selamanya
SURIYANA
Cerpen
Trilogi Imaji: Lena
aicxyx
Cerpen
Semoga Hidup Kita Terus Begini-begini Saja
Ari S. Effendy
Cerpen
Hujan yang Arif Tahu Kapan Harus Turun
Rafael Yanuar
Novel
Imprisoned Voice
IyoniAe
Skrip Film
Yes, Way
Benita Sulaiman
Rekomendasi