Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna
Blurb
D'VICTORS SERIES #1
~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~
"AAAAAAA"
Ayla memutar matanya malas, teriakan yang hampir setiap hari dia dengar di fakultas Seni Rupa dan Desain ini membuat kedua telinganya rasanya ingin pecah. Tak hanya di fakultasnya, hampir seluruh perempuan di kampusnya juga mengilai laki-laki itu. Matanya mengikuti sekumpulan perempuan yang mengikuti sosok laki-laki berwajah tampan dengan tubuh tegap yang berjalan didepan mereka, laki-laki itu sumber dari teriakan perempuan-perempuan di Universitas Garuda atau biasa disingkat UNDA.
Erga Pamungkas namanya.
Laki-laki yang selalu dielu-elukan layaknya pangeran ini cukup membuatnya terusik. Dia -yang katanya- sangat-sangat sempurna karena wajahnya yang tampan dan rupawan, dalam bidang akademik dia sempurna, dalam bidang non-akademik dia juga sempurna, selain itu dia juga berada dari keluarga yang terpandang di Indonesia ini. Ayahnya seorang jaksa hebat, dan ibunya juga seorang pengacara hebat.
Namun, di dunia ini tidak ada yang sempurna bukan?
Ayla Ajeng Rahayu, seorang vokalis dan gitaris dari band D'Victors ini adalah perempuan yang paling tidak menyukai sosok 'sempurna' itu. Berawal dari kejadian 3 tahun yang lalu. Saat hujan mengguyur kota Yogyakarta.
Namun tanpa sengaja Alya mengetahui rahasia dari sang pangeran sempurna itu. Yakni seorang Erga Pamungkas memiliki Germophobia dan Hemophobia.
Niat awalnya yang ingin menjatuhkan Erga dengan mengumpulkan bukti-bukti ketidaksempurnaan Erga, berubah menjadi keinginan untuk membantu Erga sembuh, tentu saja keinginan Alya timbul setelah memaafkan perbuatan Erga dulu.
Darisanalah semua mulai.
Erga mengetahui alasan dibalik traumanya timbul. Rahasia Erga terkuak ke publik. Erga jatuh cinta dengan Alya. Alya juga memiliki perasaan yang sama, namun ada perasaan yang harus ia jaga, yakni perasaan Kevin Atmajaya.
Kevin menyukai Alya sejak SMP kelas 3. Ia memendam perasaannya karena tak ingin merusak persahabatan mereka selama ini.
Semua begitu rumit.
Bagaimana cara Erga dan Alya melewatinya? Ikuti terus perjalanan kisah mereka di sini.
~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~•~
"AAAAAAA"
Ayla memutar matanya malas, teriakan yang hampir setiap hari dia dengar di fakultas Seni Rupa dan Desain ini membuat kedua telinganya rasanya ingin pecah. Tak hanya di fakultasnya, hampir seluruh perempuan di kampusnya juga mengilai laki-laki itu. Matanya mengikuti sekumpulan perempuan yang mengikuti sosok laki-laki berwajah tampan dengan tubuh tegap yang berjalan didepan mereka, laki-laki itu sumber dari teriakan perempuan-perempuan di Universitas Garuda atau biasa disingkat UNDA.
Erga Pamungkas namanya.
Laki-laki yang selalu dielu-elukan layaknya pangeran ini cukup membuatnya terusik. Dia -yang katanya- sangat-sangat sempurna karena wajahnya yang tampan dan rupawan, dalam bidang akademik dia sempurna, dalam bidang non-akademik dia juga sempurna, selain itu dia juga berada dari keluarga yang terpandang di Indonesia ini. Ayahnya seorang jaksa hebat, dan ibunya juga seorang pengacara hebat.
Namun, di dunia ini tidak ada yang sempurna bukan?
Ayla Ajeng Rahayu, seorang vokalis dan gitaris dari band D'Victors ini adalah perempuan yang paling tidak menyukai sosok 'sempurna' itu. Berawal dari kejadian 3 tahun yang lalu. Saat hujan mengguyur kota Yogyakarta.
Namun tanpa sengaja Alya mengetahui rahasia dari sang pangeran sempurna itu. Yakni seorang Erga Pamungkas memiliki Germophobia dan Hemophobia.
Niat awalnya yang ingin menjatuhkan Erga dengan mengumpulkan bukti-bukti ketidaksempurnaan Erga, berubah menjadi keinginan untuk membantu Erga sembuh, tentu saja keinginan Alya timbul setelah memaafkan perbuatan Erga dulu.
Darisanalah semua mulai.
Erga mengetahui alasan dibalik traumanya timbul. Rahasia Erga terkuak ke publik. Erga jatuh cinta dengan Alya. Alya juga memiliki perasaan yang sama, namun ada perasaan yang harus ia jaga, yakni perasaan Kevin Atmajaya.
Kevin menyukai Alya sejak SMP kelas 3. Ia memendam perasaannya karena tak ingin merusak persahabatan mereka selama ini.
Semua begitu rumit.
Bagaimana cara Erga dan Alya melewatinya? Ikuti terus perjalanan kisah mereka di sini.
Tokoh Utama
Ayla Ajeng Rahayu
Erga Pamungkas
Kevin Atmajaya
Agung Wijaya
Renata Agustin
Randy Perdana Syahputra
Jane Puspitasari
Bramantio Rajendra Putra
Dimas Septiansyah
Rika Ratnasari
Rifki Prasetya
Erika Widiatama
Rizki Aditya Wiranto
Karya yang Terhubung
#1
CHAPTER 1 | RAHASIA SANG PANGERAN SEMPURNA
#2
CHAPTER 2 | PANGERAN SEMPURNA SAKIT
#3
CHAPTER 3 | KEMBALINYA SANG PANGERAN SEMPURNA
#4
CHAPTER 4 | TRAUMA ERGA DAN PERASAAN KEVIN
#5
CHAPTER 5 | ISN'T PERFECT PRINCE
#6
CHAPTER 6 | ERGA KAMBUH
#7
CHAPTER 7 | KEJADIAN DI YOGYAKARTA (ALYA SIDE)
#8
CHAPTER 8 | BUKU TAHUNAN SEKOLAH
#9
CHAPTER 9 | GARA-GARA ERGA
#10
CHAPTER 10 | KEJADIAN DI YOGYAKARTA (ERGA SIDE)
#11
CHAPTER 11 | KETAKUTAN KEVIN
#12
CHAPTER 12 | ERGA INGIN SEMBUH
#13
CHAPTER 13 | PANTAI
#14
CHAPTER 14 | SEDIKIT DEMI SEDIKIT
#15
CHAPTER 15 | VIDEO KEBENARAN
#16
CHAPTER 16 | TERBONGKAR
#17
CHAPTER 17 | SEORANG PANGERAN BUTUH SEORANG PUTRI
#18
CHAPTER 18 | BELUM SELESAI
#19
CHAPTER 19 | PENOLAKAN
#20
CHAPTER 20 | MENJADI PUTRI UNTUK PANGERAN
Disukai
39
Dibaca
6.5k
Tentang Penulis
Athena Venus
Menulis adalah sebuah hobi.
Follow my wattpad account @athenavns
Bergabung sejak 2020-09-06
Telah diikuti oleh 50 pengguna
Sudah memublikasikan 2 karya
Menulis lebih dari 87,169 kata pada novel
Rekomendasi dari Romantis
Novel
[Not] Perfect Prince
Athena Venus
Novel
Mimpi
Bentang Pustaka
Novel
Only You
Bentang Pustaka
Novel
Just a Friend to You
Bentang Pustaka
Novel
LDR
Bentang Pustaka
Novel
The Coffee Memory
Bentang Pustaka
Novel
Adonis
Bentang Pustaka
Novel
I'm Fine
Bentang Pustaka
Novel
Better Mornings
Robi Ad
Novel
Pria dan Gadis
Parasari
Novel
Friend Zone Alert
Bentang Pustaka
Novel
Merajut Kisah Arka
Utami Syahdiah
Novel
Di Persimpangan Luka
penamaliafara
Novel
Hanya Tiga Kata
Dwita
Novel
Cinta untuk Syifa
Jee Luvina
Rekomendasi