Disukai
1
Dilihat
228
Anindyaguna
Misteri

Lituhayu duduk di sofa ruang tamu sambil memijat pelipis kanan dan kiri. Matanya terpejam sementara otaknya berpikir keras. Tiga perempuan hilang di pantai, sialnya mereka adalah tamu yang menginap di vila milik Lituhayu.

"Ratu Kidul tampaknya sedang punya hajat. Seperti biasa, beliau mengambil manusia untuk membantunya," ujar Asih, asisten rumah tangga sekaligus sahabat Lituhayu sejak kecil.

Lituhayu tak menanggapi Asih, ia masih mengingat lucid dream semalam.

Lituhayu berjalan pelan di pantai, air laut menjilati kaki telanjangnya. Di antara batu karang, dilihatnya perempuan berbaju hijau memasuki celah sebesar pintu. Lituhayu mengejarnya tanpa ragu. Anehnya, ia t...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp1.000
Suka
Favorit
Bagikan
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Misteri
Rekomendasi