Novel
Genre → Religi
Terjebak
Oleh Kangguru
Mulai membaca
Berlangsung
Gratis untuk dibaca
Blurb
Hutan itu tidak pernah mengizinkan siapa pun untuk pulang.

Awalnya hanya tugas sekolah biasa yang membawa Jerry, Resti, Edy, Cantik, dan Udin masuk ke dalam rimbunnya belantara Gunung Gede. Namun, sebuah kecelakaan mengubah perjalanan mereka menjadi mimpi buruk.

Tersesat di tengah hutan, mereka menemukan sebuah pemukiman terpencil yang seolah tersembunyi dari peradaban. Sambutan ramah penduduk desa pada siang hari membuat mereka merasa selamat. Namun, saat senja abadi mulai menyelimuti langit, keramahan itu luruh menjadi kengerian.

Warga desa yang semula hangat berubah menjadi beringas dan haus darah. Tanpa alasan yang jelas, mereka mulai memburu kelima remaja itu.

Di tengah kepungan penduduk yang brutal dan kondisi fisik yang mulai melemah secara aneh, Jerry dan teman-temannya harus bertahan hidup. Mampukah mereka meloloskan diri dari jerat warga yang ingin membunuh mereka? Ataukah mereka akan berakhir menjadi bagian dari desa sunyi itu selamanya?
Tokoh Utama
Jerry
Resti
Udin
Eddy
Cantik
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
0
Dibaca
13
Tentang Penulis
Kangguru
Menulis adalah cara saya berdialog dengan waktu dan probabilitas. Cerita saya mungkin fiksi, tapi rasa didalamnya nyata. Selamat datang di semestaku
Bergabung sejak 2022-10-20
Telah diikuti oleh 41 pengguna
Sudah memublikasikan 3 karya
Menulis lebih dari 36,295 kata pada novel
Rekomendasi dari Religi
Rekomendasi