Novel
Genre → Drama
Wood, Fire, and Rain
Oleh naomi leon
Mulai membaca
Berlangsung
Gratis untuk dibaca
Blurb
Politik itu busuk!

Dipepet orang pansos kanan-kiri gara-gara nama besar keluarga? Itu biasa buat seorang Fathiya Alwaliy. Kakeknya mantan presiden, bapaknya mau jadi wapres, abang-abangnya sedang dididik jadi kader dan ketua partai.

Keluarga besar Thiya hampir semuanya adalah politisi. Saat ayahnya ikut kampanye pilpres, kekesalan Thiya pada urusan politik makin menjadi. Gara-gara intrik politik, Thiya sampai dijebak teman, kehilangan sahabat, dimarahi Abah, dibully wartawan, sampai diasingkan ke negeri koala.

Di Adelaide, sebuah kota sepi di Australia, Thiya bertemu Francis. Francis adalah landlord atau pengurus apartemen yang ditinggali Thiya. Francis ternyata bernasib mirip seperti Thiya. Cowok itu adalah anak politisi Australia yang pernah dikhianati kekasihnya sendiri gara-gara nama besar keluarganya.

Sama-sama sakit hati dan benci dilahirkan di keluarga politisi terkenal, Francis yang jauh lebih berpengalaman berusaha membantu Thiya menyelesaikan masalahnya. Francis menguatkan Thiya agar ia tidak terus lari dari masalah keluarganya, agar Thiya bisa memilih jalannya sendiri.

Tapi benarkah begitu? Benarkah Francis tidak sedang lari dari masalahnya sendiri? Lari dari perasaannya kepada Thiya?
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
11
Dibaca
442
Tentang Penulis
naomi leon
Apa-apa yang penting akan tetap ada, dan segala yang tak penting akan hilang (Paulo Coelho)
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 293 pengguna
Sudah memublikasikan 3 karya
Menulis lebih dari 57,347 kata pada novel
Rekomendasi dari Drama
Rekomendasi