Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna

Scan dengan Aplikasi Kwikku
Untuk membaca langsung dari Aplikasi
Novel
+ Keranjang
Beli langsung
Blurb
Khadijah Lenara adalah gadis sederhana yang berusaha menggapai mimpinya di tengah kehidupan yang serba terbatas. Berjibaku dengan menulis novel online dan menjadi pelayan restoran, berkutat dengan berbagai macam target dan kesederhanaan hidup. Lenara dengan ihklas bertahan di tengah kehidupan yang serba terbatas dengan satu alasan, Irlandia. Negara impian yang sangat ingin ia singgahi.
Semua target Lenara jalani dengan penuh antusias kecuali satu, menikah. Lenara berusaha menjauh dari pandangan laki-laki, ia tak mengenal pacaran karena isi otaknya hanya dipenuhi dengan impian semata. Lenara suka minder jika berhadapan dengan pria. Hanya ada sedikit pria yang dekat dengan Lenara selama ini. Ayah, paman, dan kedua sepupu laki-lakinya.
Kedatangan Lenara ke Dublin membuat hal itu berubah. Faisal bin Asman. Pria kebangsaan malaysia yang menetap di Dublin, ia awalnya hanya mengagumi kegigihan Lenara saja. Namun, kekaguman itu berubah menjadi cinta. Sayang sekali, cinta Faisal hanya tercurah dalam diari saja. Ia tak berani mengutarakan isi hatinya langsung kepada Lenara, rasa minder mendekati teman baik adik sepupunya, Syakila. Membuat Faisal kehilangan cintanya saat takdir mempertemukan Lenara dengan Jamie Brown. Aktor terkenal yang langsung jatuh hati kepada Lenara pada pandangan pertama.
Semua target Lenara jalani dengan penuh antusias kecuali satu, menikah. Lenara berusaha menjauh dari pandangan laki-laki, ia tak mengenal pacaran karena isi otaknya hanya dipenuhi dengan impian semata. Lenara suka minder jika berhadapan dengan pria. Hanya ada sedikit pria yang dekat dengan Lenara selama ini. Ayah, paman, dan kedua sepupu laki-lakinya.
Kedatangan Lenara ke Dublin membuat hal itu berubah. Faisal bin Asman. Pria kebangsaan malaysia yang menetap di Dublin, ia awalnya hanya mengagumi kegigihan Lenara saja. Namun, kekaguman itu berubah menjadi cinta. Sayang sekali, cinta Faisal hanya tercurah dalam diari saja. Ia tak berani mengutarakan isi hatinya langsung kepada Lenara, rasa minder mendekati teman baik adik sepupunya, Syakila. Membuat Faisal kehilangan cintanya saat takdir mempertemukan Lenara dengan Jamie Brown. Aktor terkenal yang langsung jatuh hati kepada Lenara pada pandangan pertama.
Tokoh Utama
Khadijah Lenara
#1
Rayuan Alam
#2
Pria Pelamun
#3
Kekasih Pemberian Allah
#4
What's Wrong
#5
Ketidaknyamanan Hati
#6
Pemilik Mata Indah
#7
Dorina's Arrogant
#8
I Hate Him
#9
Ketulusan Hati Keluarga
#10
Pujaan Hati Jamie Brown
#11
Kedatangan Aiman
#12
Mosque Dublin
#13
Sang Penyair
#14
Tak Bisa Digantikan
#15
Kejutan Dadakan
#16
Thank You Jamie
#17
Aku Ingin Kita Lebih dari Teman
#18
Menjelma Nyata
#19
Melepasmu dengan Cinta
#20
Ingin Mengakhiri
#21
DiKhianati Harapan
#22
Hoodie Kencan Kalian, Kan?
#23
Gagal Bukan Berati Berakhir
Ulasan kamu
Ulasan kamu akan ditampilkan untuk publik, sedangkan bintang hanya dapat dilihat oleh penulis
Apakah kamu akan menghapus ulasanmu?
Disukai
49
Dibaca
3k
Tentang Penulis
fitrihaida
Ig: fitrihaida
FB: Haida
mari berteman sahabat ❤️
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 133 pengguna
Sudah memublikasikan 2 karya
Menulis lebih dari 161,123 kata
Rekomendasi dari Religi
Novel
harus dibenahi
Dwi Agus Setyawan
Novel
Semiotika Cinta
N. HIDAYAH
Novel
Dreams Come True
Mizan Publishing
Novel
Hujan Pythagoras
Nurul Wulan Rahmawati
Novel
Untukmu Imamku
Ardita
Novel
Jilbab (Love) Story 2
Redy Kuswanto
Novel
Perjalanan Ruh
Noura Publishing
Novel
Faisal & Nisa ~ Karena Cinta Bukan Sebatas Kata-kata
Ummu Salamah Ali
Novel
254
Hujan Luka
Novel
Assalamualaikum, Calon Imam
Coconut Books
Novel
Gadis Penggoda
Sri Sulastri
Novel
Kambing dan Hujan
Bentang Pustaka
Novel
Malaikat Bermata Hazel
iqbalsaripudin
Novel
Kita Bertemu di Korea
LeeNaGie
Novel
Hanya dengan Mengingat-Mu, Aku Tenang
Mizan Publishing
Rekomendasi