Novel
Genre → Sci-Fi
Fracture
Mulai membaca
Berlangsung
Gratis untuk dibaca
Blurb
Raden hanyalah seorang siswa SMA yang menandatangani sebuah kontrak dengan seorang roh berdosa yang telah merasukinya ketika membuka peti misterius di gudangnya. Ia kini dapat bertransformasi menjadi sosok iblis yang membuatnya memiliki kekuatan dan kecepatan yang melampaui manusia pada umumnya di Spectre City dengan batas dan konsekuensi yang nyata.

Bagi Raden, kontrak tersebut bukanlah berkah, melainkan sebuah beban yang harus ia tanggung selama hidupnya. Ia tak mengharapkan kehidupan yang luar biasa mewah, melainkan hanya kesederhanaan dibalik dunia yang begitu keji...
Tokoh Utama
Raden Sukma Wijaya
Oni
Mora Cacillia
Michael Cacillia
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
2
Dibaca
225
Tentang Penulis
Cornelius Zii
Hijau
Bergabung sejak 2025-09-29
Telah diikuti oleh 21 pengguna
Sudah memublikasikan 1 karya
Menulis lebih dari 48,557 kata pada novel
Rekomendasi dari Sci-Fi
Rekomendasi