Kirim izin baca kepada penulis skrip ini?
Blurb
Memangnya kenapa kalau belum menikah?, apakah hal semacam itu adalah sebuah kesalahan?, Atau mungkin bagimu sebuah hukuman?.
Tidak bisakah mereka tetap diam dan mendukung saja?
Bagi Arunika, hidup ini sudah rumit. Lalu, mengapa cinta membuatnya semakin rumit?
Hidup kita adalah pilihan kita. Mereka tidak tahu, mengapa kita memilih apa yang kita pilih.
Tidak bisakah mereka tetap diam dan mendukung saja?
Bagi Arunika, hidup ini sudah rumit. Lalu, mengapa cinta membuatnya semakin rumit?
Hidup kita adalah pilihan kita. Mereka tidak tahu, mengapa kita memilih apa yang kita pilih.
Premis
Perjalanan seorang anak perempuan pertama yang berkali-kali gagal dan salah dalam menemukan pasangan hidup. Ia selalu mengatasi segala kerumitan di kepalanya sendiri. Berharap, suatu hari nanti ia bisa menemukan pasangan hidup yang benar-benar menjadi teman hidupnya.
Pengenalan Tokoh
Arunika, si gadis desa yang merantau di kota besar selama bertahun-tahun. Hidup sendirian, tidak mengenal siapapun dan tidak tahu apapun.
Ketika teman sekolahnya sudah menikah dan punya anak. Dia masih tetap bekerja. Dia tidak memedulikan dirinya sendiri apalagi memedulikan omongan orang lain. Ia hanya peduli keluarganya.
Baginya, cinta adalah sesuatu hal yang rumit. Dia berkali-kali gagal dalam hubungan yang menuju pernikahan. Dia tidak tahu kapan ia akan bertemu dengan pasangan hidup, laki-laki yang akan menjadi teman hidupnya.
Ketika teman sekolahnya sudah menikah dan punya anak. Dia masih tetap bekerja. Dia tidak memedulikan dirinya sendiri apalagi memedulikan omongan orang lain. Ia hanya peduli keluarganya.
Baginya, cinta adalah sesuatu hal yang rumit. Dia berkali-kali gagal dalam hubungan yang menuju pernikahan. Dia tidak tahu kapan ia akan bertemu dengan pasangan hidup, laki-laki yang akan menjadi teman hidupnya.
Sinopsis
Disukai
0
Dibaca
0
Tentang Penulis
Mutiara Cahyani
Saya wanita seperti ini.Tidak tahu apa-apa,dan tidak ingin tahu apa-apa.Saya hanya ingin menuangkan cerita hidup saya.
Bergabung sejak 2020-05-25
Telah diikuti oleh 35 pengguna
Sudah memublikasikan 3 karya
Menulis lebih dari kata
Rekomendasi dari Drama
Novel
Matahari Bulan April
Yafi Ghina Qolbiya
Novel
Arca, Alien, dan Bunga Daisy
Deasy Wirastuti
Skrip Film
Arunika Ataraxia
Mutiara Cahyani
Skrip Film
WHEN WE TALK WHAT A LOVE IS
Herman Trisuhandi
Cerpen
Aku Perempuan Gila
Yusrina Imaniar
Komik
The Throne of Philadeas
Toyttt 🍃
Flash
Sulung
Chika Manupada
Flash
Aku Mencintaiku
SITI NUR AISYAH
Cerpen
Bunga di Atas Kebun Api
Imajinasiku
Flash
Jangan Panggil Saya Monyet
Alwinn
Flash
Selamat Tahun Baru!
Reyan Bewinda
Cerpen
Martin, Penyanyi yang Hilang
Sulistiyo Suparno
Novel
Bus Kota Warna Merah (Cerpen Pilihan Editor#1)
Imajinasiku
Skrip Film
Rockstar Girlfriend (SCRIPT)
Maya andita
Flash
Riana -Perkenalan- eps 1
Anisah Ani06
Rekomendasi