Novel
Genre → Drama
Sudah Tiba Saatnya
Mulai membaca
Berlangsung
Gratis untuk dibaca
Blurb
Sebuah ketidaksengajaan membawa Dahlia masuk ke kehidupan Raka yang memiliki mimpi besar dalam pekerjaannya. Tanpa disangka Raka menunjuknya sebagai duta rumah modenya menggantikan Amanda, seorang model professional yang melakukan kekerasan fisik kepadanya.

Dahlia yang hanya orang biasa dan tidak memiliki pengalaman apapun melakukan segala-galanya hingga mengorbankan ego dan harga dirinya untuk membantu agar launching Raka sukses. Ketidaksukaan Amanda terhadap Raka dan Amanda diperlihatkan dengan merusak citra Dahlia dan mengganggu keluarga ya.

Raka akhirnya berhasil meredam kebencian Amanda dan memulihkan citra Dahlia lewat bantuan Bastian yang kemudian membantu Dahlia menemukan siapa dirinya dan mewujudkan mimpinya sendiri yang tidak pernah ia sadari karena terlalu sibuk menghidupi mimpi orang lain.

Karakter Dahlia yang bertolak belakang dengan Raka yang merupakan seorang perfeksionis memberikan kesan dalam hidup masing-masing dan pada akhirnya menemukan jalan hidupnya sendiri.
Tokoh Utama
Dahlia Kusuma Wardhani
Raka Satria Wibowo
Sebastian Oconnor
Rating
0
0
0
0
0
0
Total 0
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
3
Dibaca
19.9k
Tentang Penulis
Martha Melank
Willingly used by words
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 51 pengguna
Sudah memublikasikan 3 karya
Menulis lebih dari 124,268 kata pada novel
Rekomendasi dari Drama
Rekomendasi