Novel
Genre → Romantis
Love You Most
Oleh FA NELA
Mulai membaca
Berlangsung
Gratis untuk dibaca
Blurb
"Tumpengan nggak nih? Kan jarang-jarang elo bisa bertahan suka sama seseorang tanpa pacaran, lebih dari satu minggu."

Gadis pemilik nama Asma Wedha itu hanya tertawa. Wajar saja kalau sahabatnya sampai mengejek dan tidak percaya. Secara, Wedha memang terkenal sebagai gadis yang gampang jatuh cinta. Lihat yang ganteng dikit langsung terpesona. Lihat yang pintar dikit langsung meleleh. Tapi anehnya, perasaan-perasaan itu hanya bertahan beberapa hari, besoknya sudah bosan.

"Tapi beneran, Dea. Kali ini gue bener-bener suka. Tuh cowok perfect banget. Udah lucu, manis, pinter lagi," jawab Wedha antusias.

Tak ada yang percaya. Sampai cowok itu benar-benar menembaknya dan mereka pacaran. Well, kali ini Wedha benar-benar jatuh cinta?
Tokoh Utama
Asma Wedha
Muhammad Raditya Mubarak
Dea Nurmalasari
Anwar Firdaus
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
11
Dibaca
1.9k
Tentang Penulis
FA NELA
Penulis dari tujuh buku berupa novel, antologi cerpen, dan puisi.
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 176 pengguna
Sudah memublikasikan 2 karya
Menulis lebih dari 20,972 kata pada novel
Rekomendasi dari Romantis
Rekomendasi