Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna
Blurb
Raditya menikmati hidupnya dengan kekosongan meski kata kemapanan, ketenangan, dan kebahagian bersama keluarga kecilnya adalah standar tinggi yang diimpikan oleh banyak orang. Namun, semua itu diusik dengan mimpi-mimpi yang terus berulang seolah nyata, tentang kecelakaan yang merenggut nyawa kedua orangtuanya puluhan tahun lalu. Raditya sangat merindukan sepotong memori yang samar bisa ia kenang sebagai seorang anak yang tak pernah ia miliki.
.
Lalu, angin itu datang dari sebuah lorong di ujung sekolah tempatnya memimpin. Keajaiban itu terjadi: mereka kembali.
.
Mimpi Raditya untuk mengenal kedua orangtuanya terwujud. Tapi, di tengah kebahagiaannya, muncul satu persatu teka-teki.
Mengapa mereka kembali sekarang?
Apa yang menahan mereka kembali ke masa lalu?
.
Raditya perlahan menjalin untaian rahasia yang perlahan muncul ke permukaan tentang orangtuanya. Ya, mereka datang untuk menyelesaikan urusan, dan Raditya kini harus mencari tahu, untuk apa dan siapa yang membawa mereka.
.
Lalu, angin itu datang dari sebuah lorong di ujung sekolah tempatnya memimpin. Keajaiban itu terjadi: mereka kembali.
.
Mimpi Raditya untuk mengenal kedua orangtuanya terwujud. Tapi, di tengah kebahagiaannya, muncul satu persatu teka-teki.
Mengapa mereka kembali sekarang?
Apa yang menahan mereka kembali ke masa lalu?
.
Raditya perlahan menjalin untaian rahasia yang perlahan muncul ke permukaan tentang orangtuanya. Ya, mereka datang untuk menyelesaikan urusan, dan Raditya kini harus mencari tahu, untuk apa dan siapa yang membawa mereka.
Tokoh Utama
Raditya
Anggi
Ulasan kamu
Ulasan kamu akan ditampilkan untuk publik, sedangkan bintang hanya dapat dilihat oleh penulis
Apakah kamu akan menghapus ulasanmu?
Disukai
3
Dibaca
280
Tentang Penulis
Sifah Nur
Salam hangat dari saya. Tempat rehat dari dunia mendidik dan mengajar generasi penerus bangsa.
Bergabung sejak 2025-09-10
Telah diikuti oleh 13 pengguna
Sudah memublikasikan 1 karya
Menulis lebih dari 25,437 kata pada novel
Rekomendasi dari Fantasi
Novel
Sementara untuk Kembali
Sifah Nur
Komik
Four leaf clover
nein
Novel
Camp Half-Blood Confidential
Noura Publishing
Novel
Aroma Matahari di Pagi yang Cerah
Rafael Yanuar
Novel
1 Warisan Istimewa
zahro ikrima
Komik
ARJ (Ancient Armored)
Kukuh eka putra
Komik
Manga Daidanco
egagology
Novel
BILLY: 24 Kepribadian Billy Milligan dalam Satu Tubuh
Mizan Publishing
Novel
Fantasteen: Last Puzzle
Mizan Publishing
Novel
Red Queen #3: King's Cage
Noura Publishing
Novel
The Battle of Serenity: Hiraeth
Nabil Bakri
Novel
Papillon
Noura Publishing
Novel
INDIGO & ICE PRINCE
Xielna
Komik
BANTAI
Handi Yawan
Novel
YOUR EYES
Novi Assyadiyah
Rekomendasi